Yogyakarta, 24 April 2024. RSA UGM laksanakan kegiatan pengembangan diri ntuk menunjang Kesehatan jiwa dan fisik seluruh civitas hospitalia RSA UGM. Dilaksanakan pada hari Rabu, 24 April 2024 di Healing Garden RSA UGM dan dihadiri oleh kurang lebih 450 civitas Hospitalia RSA UGM yang terdiri dari Dewan Pengawas, jajaran direksi, pejabat structural, anggota komite medik, tenga medis, dan seluruh civitas hospitalia lainnya.
Berita
Yogyakarta, 23 April 2024. Dinas Kesehatan Provinsi D.I Yogyakarta bersama RS Akademik UGM menyelenggarakan kegiatan Seminar Hari Malaria Sedunia “Mempercepat Perjuangan Melawan Malaria untuk Dunia yang Adil”, dilaksanakan di Auditorium Kresna lt. 5 RS Akademik UGM. Acara dihadiri oleh mitra Dinas Kesehatan Provinsi DIY, diantaranya Rumah Sakit se-DIY, Puskesmas se-DIY dan Dinas-Dinas terkait.
Yogyakarta, 7 Februari 2024 – Rumah Sakit Akademik Universitas Gadjah Mada (RSA UGM) kembali menegaskan komitmennya dalam mewujudkan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs) dengan langkah konkret, seperti yang terlihat dalam acara Pasar Krempyeng Rebo Wage yang baru-baru ini diadakan.
Yogyakarta, 27 Desember 2023. Program Pengembangan Diri SDM RS Akademik UGM berlangsung selama bulan Oktober s.d Desember 2023 secara berturut-turut, diakhiri dengan in-house training dan gathering dengan tema “Membangun Budaya Kerja Organisasi Menuju Service Excellence RS Akademik UGM”, bertempat di Auditorium Kresna Lt.5 dan healing garden.
Yogyakarta, 09/12/2023. Rumah Sakit Akademik Universitas Gadjah Mada (RSA UGM) dan Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat dan Keperawatan Universitas Gadjah Mada (FK-KMK UGM), bekerjasama dengan Wahana Keluarga Cerebral Palsy (WKCP) menyelenggarakan Pelatihan Pendampingan Anak Cerebral Palsy (CP) dalam rangka memperingati Hari Disabilitas Internasional, bertempat di Auditorium Kresna Lt.5 RS Akademik UGM.
Yogyakarta, 5 Desember 2023. Rumah Sakit Akademik (RSA) Universitas Gadjah Mada (UGM) kembali menorehkan prestasi dengan berhasil meraih posisi juara 2 dalam Lomba Studi Kasus pada kegiatan Pelatihan Asuhan Gizi dan Dietik Pusat Asosiasi Dietisien Indonesia yang ke-7, yang diselenggarakan di Makassar. Perlombaan studi kasus diadakan dalam rangka kegiatan Pelatihan Asuhan Gizi dan Dietetik (PAGD) “Peningkatan Kompetensi Gizi dan Dietetik Berbasis Studi Kasus”. Kegiatan tersebut diadakan oleh Dewan Pengurus Pusat Asosiasi Dietisien Indonesia (DPP ASDI).
Yogyakarta, 4 Desember 2023. Rumah Sakit Akademis Universitas Gadjah Mada (RSA UGM) meresmikan layanan Stroke Center sebagai langkah nyata dalam meningkatkan pelayanan kesehatan bagi masyarakat. Gadjah Mada Stroke Center sebagai salah satu inisiatif RSA UGM dalam memberikan layanan kesehatan berkualitas tinggi yang berfokus pada penanganan pasien stroke.
Yogyakarta, 1 Desember 2023 – RSA UGM pada kesempatan kali ini menyelenggarakan kegiatan RSA GOES TO CAMPUS di Fakultas Filsafat Universitas Gadjah Mada. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran kesehatan di kalangan mahasiswa dan staf di lingkungan civitas UGM.
Yogyakarta, 26 November 2023. FK-KMK UGM – Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat dan Keperawatan UGM bekerja sama dengan Rumah Sakit Akademik UGM melaksanakan rangkaian kegiatan PHF (Panacea Humanity Fair 2023) dengan menyelenggarakan kegiatan Sunat Masal yang berlangsung di gedung Gatotkaca 2 RSA UGM.