Human Papillomavirus

Human Papillomavirus

Oleh: dr. Kharisma Nur Prabowo

Editor: dr. Nurwestu Rusetiyanti, M.Kes., Sp.D.V.E. (K)

Apa Itu HPV?

Human papillomavirus (HPV) adalah salah satu virus penyebab infeksi menular seksual yang paling sering ditemui. Virus ini hanya menginfeksi manusia. Lebih dari 200 tipe HPV yang telah teridentifikasi, namun lebih kurang 40 tipe yang berhubungan dengan kelainan seksual. Tipe HPV yang berbeda dapat menyebabkan penyakit yang berbeda. Selanjutnya